Mendidik dengan Pembiasaan

 Mendidik Anak tidak hanya harus dengan nasihat-nasihat saja, ternyata dengan pembiasaan pun anak lebih bisa, dan lebih gampang untuk dijadikan pola didik yang baik, Seperti halnya dengan kebiasaan-kebiasaan kita dalam kehidupan sehari-hari ......

Contoh :
1. Membiasakan Gosok gigi sebelum tidur .........Kebiasaan ini buat anak kadang agak gampang susah, tapi ternyata kalo kita membiasakannya dari Awal,... terus sebelumnya  kita  memberikan pengertian buat anak kita juga... pentingnya gosok gigi...ternyata dengan pembiasaan itu...anak kalo sekali ngga gosok gigi ngga enak..nagih terus...

2. Makan dan Minum Sambil Duduk.....Kebiasaan ini pula kita kadang terlupakan terhadap anak, akan tetapi bisa dilakukan dari kecil, dan kita terangkan mengapa harus duduk, dan disitu pulalah konsistensi kita terhadap anak...dan juga membiasakan do-a sebelum dan setelah makannya....
"jadi teringat ketika ada pertemuan dengan keluarganya Abah Ihsan baihaqi (pendiri PSPA)..Subhanallah Abah begitu konsistennya terhadap anak ketika mau memberikan minuman...dengan tegas dan penuh kasih sayang, ketika memberikan minuman tersebut, anak untuk duduk terlebih dahulu..dan Anak juga langsung menurutinya karna dengan pembiasaannya...ternyata aku praktekkan ..bisa juga..dan semua pasti bisa seperti itu..."
Dari Abu Hurairah radhiyallahu ‘anhu, Rasulullah shallallahu ‘alaihi wa sallam bersabda, “Janganlah kalian minum sambil berdiri. Barang siapa lupa sehingga minum sambil berdiri, maka hendaklah ia berusaha untuk memuntahkannya.” (HR. Ahmad no 8135)

3. Matikan Televisi, Nyalakan Semangat Baca Buku
Dengan Membiasakan mematikan televisi di rumah kita berawal dari kita sebagai Orangtua yang harus konsisten untuk tidak menyalakan TV...atau kalaupun belum bisa, kita beri waktu  seminggu sekali (sabtu-ahad)...tapi kalau kita bisa membiasakan hal tersebut...dan sabtu-ahad, anak kita ajak bermain keluar ataupun bersilaturahmi ke saudara, dan sekalipun anak nonton TV, tidak akan betah..karena sudah terbiasa tidak nonton TV, dan untuk kesehariannya..kita bisa alihkan dengan bermain buku, cerita buku, baca buku.....disitulah peran Orangtua yg pro Aktif..Insya Allah bisa..dan saya pun coba hal ini sudah bisa...dan kita harus sering menyalakan semangat buat anak-anak kita terhadap buku...dan insya Allah anak akan suka buku...

4. Memisahkan tidur Anak dengan Orang tua
Dengan membiasakan memisahkan tidur anak dan kita, terkadang bisa terlaksana hanya beberapa saat, tapi setelah saya coba dengan penuh tega, dengan penuh konsistensi...awalnya..tengah malem bangun, langsung masuk ke kamar kita, besoknya sama, dan selanjutnya..anak nangis pengen ditemenin, dengan  secara tegas, kita kasih pengertian buat anak, " pasti bisa, anak berani bisa tidur sendiri..." subhanallah berangsur akhirnya bisa sendiri..dan mau tidur sendiri.......

Dan dari Contoh-contoh tersebut masih banyak contoh-contoh lain dalam mendidik dengan pembiasaan...dalam kehidupan kita sehari-hari..Insya Allah semua bisa..karena segala sesuatu kita harus bisa membiasakan apapu yang kita lakukan terbaik buat anak-anak kita


0 komentar:

Posting Komentar